Senin,(30/9/2024), giliran Taman Kanak-kanak (TK) Anawai Kelurahan Silea kecamatan Wundulako , berkunjung di kebun kelompok wanita tani (KWT) Aisyiyah Nanggomba Desa Tikonu.
Kunjungan anak TK Anawai yang berjumlah 30 orang dalam rangka belajar mengenal cara bercocok tanam dan untuk mengetahui manfaat sayuran sebagai nutrisi yang dibutuhkan oleh tubuh manusia 
Pada kesempatan tersebut murid TK Anawai  yang didampingi 5 orang guru yang dikoirdinir  langsung kepala sekolah. Narni, berkesempatan melihat tanaman toga dan budidaya ikan nila dan lele milik KWT Aisyiyah. "Terimakasih kepada ibu-ibu KWT Aisyiyah atas kesempatan yang diberikan kepada anak-anak kami untuk mengunjungi kebun dalam rangka pembelajaran lapangan," kata kepala TK Anawai, Narni.

Post a Comment

أحدث أقدم